Home PUISI Terlihat Sama Namun Berbeda

Terlihat Sama Namun Berbeda

397
1

Nama : Marlianty Nursyam
Prodi : Ekonomi Syariah
Semester : 6

Tak pernah lagi terlihat canda tawa
Tak ada lagi tetesan air mata
Telah hilang rasa kenyamanan
Tak ada lagi kehangatan

Ingin rasanya mengulang kembali
Bersama menapaki setiap jalan berduri
Walau kadang merasa risih
Tertusuk duri yang menyakiti

Semua telah jauh berbeda
Aku kamu dan kita tidak lagi bersama
Meski selalu berjumpa
Namun enggan bertegur sapa
Kami masih ditempat pertama
Namun ada rasa yang tak lagi sama.

Previous articlePerpustakaan UIN Datokarama Palu akan Rilis Kartu Pustaka Elektrik
Next articleGelar Seminar Digital, HMJ PSY Kolaborasi dengan GENBI

1 COMMENT

LEAVE A REPLY

Please enter your comment!
Please enter your name here