Home PUISI Diam di Tepi

Diam di Tepi

13
0

Nama: Nisma Hariyanti
Jurusan: Pendidikan Islam Anak Usia Dini
Semester: I

Aku ada di sini, di sisimu,
mengikuti langkahmu dalam diam,
tak pernah kau pandang,
seperti bayang-bayang yang tak terlihat,
tetap setia, meski terabaikan.

Aku pernah tertawa bersama mu, mendengar cerita-ceritamu, menyelesaikan masalah-masalah yang ada

Tapi sekarang aku hanya bayang-bayang dikejauhan, kau berjalan dan aku terdiam, tak dihiraukan, namun aku tetap disini, dalam diam yang menyimpan kenangan.

Previous articleDekker Depan Rumah
Next articleHMPS TIPA Cetak Prestasi, Jadi yang Terbaik di Tingkat Fakultas

LEAVE A REPLY

Please enter your comment!
Please enter your name here